Sunday, May 5, 2019

Pengertian Customer Relationship Management/CRM dan Relationship Marketing

Pengertian Customer Relationship Management/CRM dan Relationship Marketing

CRM sebuah filosofi bisnis dan merupakan serangkaian strategi,program dan sitem yang berfokus pada pengidentifikasian dan pengembangan loyalitas pelanggan.CRM sebagai proses interaktif membutuhkan data pelanggan untuk membangun kesetiaan melalui aktivitas.mengumpulkan data pelanggan,menganalisis data pelanggan dan mengidentifikasikan target pasar,mengembangkan program CRM dan Mengimplementasikan program CRM.
Relationship Marketing atau pemasaran relasional fokus pada pemeliharaan pelanggan,skala jangka panjang,sangat menekankan pelayanan pelanggan,relatif tidak membatasi komitmen dengan pelanggan,kontak dengan pelanggan,dan memperhatikan kualitas serta menyeluruh.
Lovelock dan Jochen Mendifinisikan Relationship Marketing sebagai berikut
: “The term Relationship Marketing has been widely used to describe the type of  marketing activity designed to create extended relationships with customers,but until recently it was only loosey defined.”.
   Istilah pemasaran relasional telah banyak di gunakan untuk menggambarkan jenis kegiatan pemasaran yang di rancang untuk menciptakan hubungan yang panjang dengan pelanggan,akan tetapi,hingga kini istilah itu telah di definisikan lebih luas.
Menurut Frank G. Bingham & R. Gomes definisi relationship marketing adalah :
“Relationship marketing is the process whereby a firm builds longterm alliances with prospective as well as current customers so that both seller and buyer work toward a common set of specified goals.”
Definisi di atas mengandung arti bahwa pemasaran relasional adalah proses di mana perusahaan membangun aliansi jangka panjang dengan calon atau pelanggan saat ini sehingga penjual dan pembeli dapat bekerja untuk mencapai rangkaian tujuan khusus masing-masing.

Matur Nuwun.

www.ayeey.com www.resepkuekeringku.com www.desainrumahnya.com www.yayasanbabysitterku.com www.luvne.com www.cicicookies.com www.tipscantiknya.com www.mbepp.com www.kumpulanrumusnya.com www.trikcantik.net

0 komentar:

Post a Comment